Halloween atau yang memiliki nama asli All Hallow’s Eve. Merupakan salah satu tradisi yang dirayakan oleh beberapa negara di dunia salah satunya Amerika Serikat. Dimana perayaan ini akan diberlangsungkan setiap minggu terakhir di bulan Oktober. Banyak yang berpendapat juga bahwa perayaan ini merupakan perayaan yang disebut bayar si hantu.
Perayaan ini pada awalnya dirayakan hanya sebagai bentuk peringatan terhadap para orang suci. Dan yang dimaksud orang suci disinia ialah seperti Santo dan Martir, yang telah wafat.
Oleh sebab itu, orang-orang yang menganut agama katolik mulai merayakan hari tersebut mengenakan pakaian seram. Hal ini bertujuan untuk mengingatkan mereka akan kematian, mirip seperti Day of The Dead di Meksiko.
Tidak hanya itu banyak yang percaya bahwa pada tanggal 31 Oktober merupakan dibukanya jalan antara orang mati dan hidup. Oleh sebab itu perayaan ini dirayakan dengan cara membekar tulang tulang hewan dan menyembelih hewan.
Kejadian horor selama peraayaan ini berlangsung tak kala sangat mencekam. Yaitu pada hari dan perayaan ini berlangsung sering sekali ditemui kasus kematian yang tidak wajar.
Bahkan banyak yang mengklaim bahwa pada tanggal tersebut roh-roh jahat akan mulai mengganggua kehidupan. Dan tidak sedikit yang membenarkan peristiwa tersebut.
Oleh karena itu pada perayaan ini masyarakat setempart akan mulai mengenakan kostum kostum yang mengerikan. Hal ini diartikan supaya mereka terlihat seperti roh jahat sehingga tidak akan di ganggu.
Kejadian Horor Saat Perayaan Hallowen
Dan yang lebih mencengangkannya lagi ialah bahwa terdapat beberapa kelompok yang akan mulai melakukan pemujaan setan saat acara ini berlangsung.
Upacara ini bertujuan untuk mengundang arwah jahat melakukan kejaharab kepada orang yang tidak mereka sukai. Bahkan bebarapa kelompok juga akan rela membakar uang untuk bayar si hantu dengan niat jahat.
Tidak sedikit terjadi seperti kemasukan arwah dalam perayaan ini. Dan kejadian horor akan mulai menggangu beberapa orang yang tidak menggunakan kostum mengerikan di acara ini.
Bahkan banyak yang mengakui pernah bertemu dengan sosok yang misterius di hari perayaan ini berlangsung. Ancaman dan horor dipercayai akan mengikuti siapa saja yang tidak menggunkan kostum dalam perayaan ini.